7 Arti Mimpi Langit Menurut Primbon Jawa Terlengkap

    Arti Mimpi Langit - Langit adalah lapisan atmosfer dari permukaan bumi yang terdiri dari gas dan juga udara. Langit dapat berubah warna tergantung dari keadaan atau iklim bumi, misalkan ketika mendung, langit tampak gelap dan merah ketika senja.



    Di dalam pelajaran atau ilmu geografi langit dikenal sebagai lapisan admosfer namun dalam primbon ramalan tafsir mimpi langit dikenal sebagai pertanda yang banyak sekali maknanya, berikut penjelasan mengenai mimpi langit

    1. Arti Mimpi Melihat Langit Dalam Keadaan Terbalik
    Jika abda bermimpi mengenai langit terbalik maka artinya adalah anda akan berjumpa kesusahan yang mungkin besar ataupun kecil.

    2. Arti Mimpi Langit Pecah
    Jika anda bermimpi melihat langit yang pecah maka artinya adalah tanah air atau kampung halaman akan diserang oleh orang namun ada juga yang berpendapat bahwa akan berpulangnya salah satu orang tua.

    3. Arti Mimpi Langit Warnanya Merah
    Jika anda bermimpi langit warnanya merah maka artinya adalah anda akan mendapat peningkatan ekonomi.

    4. Arti Mimpi Melihat Langit Yang Tampak Bersih
    Jika anda bermimpi melihat langit yang terlihat begitu bersih maka artinya adalah akan memperoleh anak yang baik.

    5. Arti Mimpi Ada Orang Yang Turun Dari Langit
    Jika anda bermimpi ada orang yang turun dari atas langit yang menurut orang terdahulu mimpi ini artinya akan mendapat kutukan.

    6. Arti Mimpi Naik Ke Atas Langit
    Jika anda bermimpi naik ke atas langit maka artinya adalah anda akan memperoleh kedudukan yang tinggi atau naik pangkat.

    7. Arti Mimpi Naik Ke Atas Langit Lalu Berjalan Mengambil Sesuatu
    Jika anda bermimpi berjalan atau naik ke atas langit dan mengambil suatu benda maka artinya adalah anda akan memperoleh drajat yang cukup tinggi.

    Baca Juga
    Demikian dari tafsir mimpi langit dan semoga saja anda menemukan arti dari mimpi anda, jangan lupa like dan share dengan teman - teman anda karena mungkin saja teman anda juga mengalami mimpi yang sama.

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel