7 Arti Mimpi Menikah Dengan Ayah Kandung
1. Arti Mimpi Menikah dengan Ayah Kandung
Jika anda bermimpi menikah dengan ayah kandung maka artinya akan adanya masalah dalam keluarga anda namun dalam masalah tersbut anda tidak terlibat.
2. Arti Mimpi Kakak Kandung Menikah
Dalam ramalan primbon mimpi menikah dengan saudara ini melambangkan suatu keadaan fisik yang tidak baik atau dengan kata lain sakit, jika anda mengalami mimpi ini maka sepertinya saudara anda akan mengalami sakit dan penyakit tersebut bersifat menular yang bisa saja tertular kepada orang lain (seisi rumah)
3. Arti Mimpi Menikah Lagi
Jika anda bermimpi Menikah lagi (jika sudah berkeluarga) Maka artinya adalah anda akan sibuk dalam beberapa waktu dekat ini dikarenakan anda memperoleh pekerjaan yang banyak.
- Baca juga Arti mimpi menikah dengan ayah mertua
Jika anda mengalami mimpi dipaksa menikah maka artinya adalah anda akan menghadapi musibah yang datangnya tidak dapat ditebak.
5. Arti Mimpi Menikah Dengan Anak Kecil
Jika anda bermimpi menikah dengan anak kecil seperti adik kandung anda maka artinya adalah anda dan seisi rumah akan kurang sehar karena adanya penyakit menular.
6. Arti Mimpi Menikah Dengan Kakak Kandung
Jika anda bermimpi menikah dengan kakak kandung anda maka artinya bahwa kehidupan anda saat ini sedang stabil tidak ada peningkatan atau penurunan.
7. Arti Mimpi Adik Kandung Menikah
Jika anda mengalami mimpi adik kandung anda menikah maka artinya masih sama dengan mimpi pada nomor satu. Selengkapnya di 42 Arti Mimpi Menikah